21 November 2024
Surabaya, Indonesia
Opini

Refleksi Kemerdekaan: Gema Indonesia Raya untuk Indonesia Baru

Oleh: Andi Hariyadi, ketua Majelis Pustaka, Informatika, dan Digitalisasi PDM Surabaya Dirgahayu Kemerdekaan Republik Indonesia atau HUT Ke-79 RI pada 17 Agustus 2024 ini, lagu kebangsaan Indonesia Raya kembali bergema. Baik di Istana Negara maupun sampai di pelosok negeri. Sebuah karya anak bangsa yang luar biasa, WR Supratman, seakan memiliki roh perjuangan ketika bangsa dalam

Read More
Opini

Pelajaran dari Bom Atom Hiroshima-Nagasaki, Stop Perang Bangun Damai!

Oleh: Andi Hariyadi, Ketua Majelis Pustaka, Informatika, dan Digitalisasi PDM Surabaya, peminat sejarah Kecanggihan teknologi telah disalahgunakan untuk pembunuhan massal. Arogansi kekuasaan untuk mendapat pengakuan sebagai negara yang kuat dan ditakuti lawan serta bisa mendapatkan apa yang diinginkan melalui perang adalah bentuk kedunguan para elite penguasa. Karena akal sehatnya sudah rusak akibat keserakahan tanpa batas,

Read More
SekolahMu

Begini Cara SD Muhammadiyah 22 Surabaya Peringati Hari Anak Nasional 2024

KLIKMU.CO – SD Muhammadiyah 22 Surabaya memperingati Hari Anak Nasional (HAN) 2024 yang jatuh pada Selasa (23/7/2024). Kepala sekolah Listianah SEI merasa bangga bisa turut membersamai anak-anak dalam peringatan momen Hari Anak Nasional yang ke-40 ini. “Setiap 23 Juli jadi momen yang begitu berarti untuk tumbuh kembang anak-anak Indonesia. Anak-anak yang beriman dan bertakwa serta

Read More
Opini

Ironi Lawatan di Tengah Makin Derasnya Kecaman Dunia terhadap Israel

Oleh: Andi Hariyadi, Ketua Majelis Pustaka, Informatika, dan Digitalisasi PDM Surabaya Gelombang dukungan dan kepedulian dunia atas derita di Gaza Palestina terus berkelanjutan. Berbagai aksi demo dan pemboikotan produk Israel adalah bukti nyata betapa warga dunia semakin sadar dan terbuka mata hatinya yang selama ini ditutupi propaganda Zionis Yahudi. Maka mulailah tampak aksi dan agresi

Read More
Opini

Milad Ke-63 IPM: Pelajar Berdampak, Muhammadiyah Berdaya

Oleh: Andi Hariyadi, Ketua Majelis Pustaka, Informatika, dan Digitalisasi PDM Surabaya Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) telah memasuki usianya 63 tahun. Sebuah usia yang cukup matang untuk sebuah gerakan dakwah Islam, lebih-lebih untuk komunitas pelajar yang hingga kini masih eksis berkiprah berjuang, sebagai organisasi Otonom Muhammadiyah yang istiqamah beramar makruf nahi mungkar untuk mencerahkan peradaban. Tema

Read More
Berita

Implementasi Eco-literasi Warnai MPLS SD Muhammadiyah 22 Surabaya

KLIKMU.CO – Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SD Muhammadiyah 22 Surabaya menjadi hal yang sangat penting untuk mengawali pembelajaran di tahun ajaran 2024-2025. Denga berbagai program dan materi disiapkan  untuk menyambut siswa baru kelas 1 atau pun siswa mutasi serta siswa lama yang baru naik kelas. Kepada Klikmu.co, Kepala SD Muhammadiyah 22 Listianah SEI mengungkapkan

Read More
Pilihan Editor

Destinasi Wisata Kota Lama Surabaya Memperkuat Literasi Sejarah

Oleh: Andi HariyadiKetua Majelis Pustaka, Informatika, dan Digitalisasi PDM Surabaya, pegiat sejarah KLIKMU.CO Surabaya semakin menjadi kota idola dari berbagai komunitas untuk belajar menggali dan meneliti sekaligus berwisata yang sudah menjadi kebutuhan kita di tengah hiruk pikuk suasana kerja yang menguras tenaga dan pikiran. Dengan diresmikannya Kota Lama Surabaya oleh Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi

Read More
Opini Pilihan Editor

Libur Sekolah, Pendidikan Muhammadiyah Terus Menambah Daya Belajar

Oleh: Andi HariyadiKetua Majelis Pustaka, Informatika, dan Digitalisasi PDM Surabaya, Pemred KLIKMU.CO Liburan sekolah sudah sepekan dilalui. Biasanya digunakan para siswa dan guru untuk bercengkerama dengan anggota keluarga dan famili. Sejenak memanfaatkan waktu untuk rileks seperti refreshing  berupa wisata dan shopping serta menikmati beragam menu kuliner dengan bersilaturahmi ke keluarga membangun komunikasi berbagi pengalaman yang

Read More
Opini Politik, Sosial & Ekonomi

Refleksi Pemilu: Jangan Sia-siakan Suara Rakyat

Oleh: Andi Hariyadi KLIKMU.CO Pesta demokrasi berupa Pemilihan Umum lima tahun sekali untuk memilih calon presiden dan calon wakil presiden, Dewan Perwakilan Daerah, serta wakil rakyat untuk DPR RI, DPR I, dan DPR II telah selesai digelar pada Rabu, 14 Februari 2024. Syukur alhamdulillah secara umum pemilu berjalan lancar, meski ada beberapa kejanggalan yang diharapkan

Read More
Opini

Pemuda Negarawan Harmoni Memajukan Bangsa

Oleh: Andi Hariyadi KLIKMU.CO Memperhatikan tema yang diusung saat pengukuhan Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Surabaya di Balai Kota Surabaya pada Jumat, 2 Februari 2023, yang dihadiri Wali Kota Eri Cahyadi sekaligus pengukuhan sebagai Dewan Kehormatan Pemuda Muhammadiyah, tentang Pemuda Negarawan Harmoni Memajukan Bangsa, sebuah tema yang aktual untuk diimplementasikan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, khususnya

Read More