17 Desember 2024
Surabaya, Indonesia
Berita

Peringati Hari Kemerdekaan RI ke-79, SD Muhammadiyah 11 Surabaya Gelar Aneka Lomba Agustusan

KLIKMU.CO – Peringatan HUT ke-79 Kemerdekaan Repulik Indonesia (RI) identik dengan menggelar aneka perlombaan. Ratusan siswa SD Muhammadiyah 11 Surabaya (SD Muhlas) mengikuti berbagai lomba yang diadakan sekolah. Kegiatan ini berlangsung selama Rabu-Sabtu (14-17/8/24) Banyaknya jenis lomba yang disiapkan untuk memperingati kemerdekaan RI. Aneka lomba yang disiapkan oleh panitia disesuaikan dengan jenjang kelas masing-masing. Diantaranya

Read More
Berita

Terbaik Ke-8, SD Muhlas Terima Penghargaan Gala Kreasi Video Gerakan Sekolah Sehat Kemendikbudristek 2024

KLIKMU.CO – Prestasi nasional kembali diukir oleh SD Muhammadiyah 11 Surabaya atau biasa disebut dengan SD Muhlas. Sekolah yang mempunyai tagline “Tiada Hari Tanpa Prestasi” berhasil meraih predikat video terbaik ke 8 kategori SD Gala Kreasi Video Gerakan Sekolah Sehat (GSS) Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) 2024. Dihubungi Klikmu.co, pada Ahad (11/8/24) Kepala

Read More
Berita

Pengajian Perdana SD Muhlas, Ajak Siswa Menjadi Pribadi yang Mandiri

KLIKMU.CO – Masa pengenalan lingkungan sekolah telah berakhir, untuk itu SD Muhammadiyah 11 Surabaya (SD Muhlas) memulai dengan berbagai program unggulan sekolah, salah satunya Pengajian Keliling (Pengeling) pada Sabtu (10/8/24). Acara yang bertajuk “Aku dan Kemandirianku” ini menghadirkan narasumber Wakasek bidang Kurikulum Al-Islam, Kemuhammadiyahan, dan Bahasa Arab (Ismuba) Irwan SPd MPdI, dan membuka materi pengajian

Read More
Berita

Mabit SD Muhlas Ajak Siswa Menjadi Pemimpin yang Bertanggung Jawab

KLIKMU.CO – Kegiatan Malam Bina Iman dan Taqwa (Mabit) SD Muhammadiyah 11 Surabaya (SD Muhlas) tahun ajaran 2024-2025 ini dimulai pada Sabtu-Ahad (3-4/8/24). Salah satu program unggulan keislaman SD Muhlas ini dikhususkan bagi siswa kelas VI saja dan dilaksanakan setiap satu bulan sekali pada hari Sabtu-Ahad pekan pertama. Pada bulan Agustus 2024 ini sebagai pertemuan

Read More
Berita

Guru dan Wali Murid SD Muhammadiyah 11 Ikuti Sosialisasi MOOT 2024 Dinas Pendidikan Kota Surabaya

KLIKMU.CO – Guru dan wali murid SD Muhammadiyah 11 Surabaya (SD Muhlas) ikuti sosialisasi Masa Orientasi Orang Tua Siswa (MOOTS) 2024 melalui daring zoom pada Sabtu (27/7/24). Acara ini merupakan agenda Dinas Pendidikan bekerjasama dengan Pemerintah Kota Surabaya yang diselenggarakan secara hybrid berpusat di SMP Kristen YBPK 1 Surabaya melalui daring via zoom. Kegiatan ini

Read More
Berita

Ke Jepang, Kepala SD Muhlas Ikuti Circular Economy Leadership and Education 2024

KLIKMU.CO – Kepala SD Muhammadiyah 11 atau lebih dikenal dengan sebutan SD Muhlas Mursiah MPd mengikuti program Circular Economy Leadership and Education – Conference & Excursion di Hiroshima University Jepang pada tanggal 16-22 Juli 2024. Kegiatan yang bertajuk “Contemporary Education Development in Responding to Demands in 21st Century World” diprakarsai oleh Indonesia Green Principal Award

Read More
Berita

Akhiri MPLS, SD Muhlas Gelar Screening Kesehatan Siswa dan Guru

KLIKMU.CO – Puncak acara Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Sekolah Prestasi SD Muhammadiyah 11 atau lebih dikenal dengan sebutan SD Muhlas ini diisi dengan screening kesehatan siswa dan guru-karyawan pada Jumat (19/7/24). Kegiatan screening kesehatan yang berlangsung mulai 08.30 hingga 09.30 bagi guru-karyawan. Sedangkan siswa kelas I dimulai pukul 09.00 hingga selesai ini bekerjasama dengan

Read More
Berita

Cegah Bullying, MPLS SD Muhlas Hadirkan Dinas P3APPKB Beri Wawasan Perlindungan Diri

KLIKMU.CO – Belakangan ini kasus bullying sedang marak di lingkungan sekolah. Hal tersebut menjadi bahasan salah satu materi Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Sekolah Prestasi SD Muhammadiyah 11 Surabaya pada Rabu (17/7/24). Kegiatan dilaksanakan di auditorium AR Fachruddin gedung SD Muhlas sebutan sekolah yang beralamatkan di Jalan Dupak Bangunsari 35-41 tersebut diikuti oleh sekitar 300an

Read More
SekolahMu

Begini Keseruan Persari, Perkemahan Satu Hari SD Muhlas

Surabaya, KLIKMU.CO – Keseruan terlihat saat sesi terakhir Perkemahan Satu Hari (Persari) SD Muhammadiyah 11 Surabaya (SD Muhlas) pada Sabtu (27/1/2024). Sejenak suasana halaman lantai 3 sekolah yang beralamat di Jalan Dupak Bangunsari 35-41 Surabaya ini menjadi riuh oleh celotehan para peserta Persari yang sedang membuat aneka minuman segar. Ada sup buah, es kopyor, es

Read More
Berita SekolahMu

Komite-Paguyuban SD Muhlas Jual 150 Paket Sembako Murah, Dua Jam Langsung Ludes

Surabaya, KLIKMU.CO – Sebanyak 150 paket sembako murah disiapkan oleh Komite dan Paguyuban SD Muhammadiyah 11 Surabaya (SD Muhlas) untuk menyemarakkan bazar Milad Ke-56 SD Muhlas pada Sabtu (6/1/2024) pagi. Kurang dari dua jam, paket sembako yang terdiri atas bahan pokok kebutuhan sehari-hari seperti minyak 1 liter, gula premium 1 kg, beras 1 kg, kecap

Read More